1. KOTA BANDUNG
- Kejadian Bencana Banjir Hari Selasa 20 Maret 2018 Pukul 16.00 WIB
A. PENYEBAB KEJADIAN
- Hujan deras disertai angina kencang
- Peringatan dini : Waspada hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai
petir/kilat dan angin kencang di wilayah Bogor, Depok, Bekasi, Karawang,
Purwakarta, Subang, Sukabumi, Cianjur, Bandung, Garut, Tasikmalaya, Sumedang,
Kuningan, dan Majalengka. Pada sore hingga malam hari.
Prakirawan - BMKG Jawa Barat
http://www.bmkg.go.id
A
B. LOKASI KEJADIAN
Jl. Jatihandap
Kecamatan Jatihandap
Kelurahan Mandalajati
C. DAMPAK
Tanggul jebol
TMA air 150 cm (setinggi orang dewasa)
D. KONDISI TERKINI
jalan dan pemukiman warga masih tergenang air dan lumpur.
Jajaran CKC baik yang tergabung dalam SATWANKAR maupun tidak, bahu-membahu memberikan bantuak kepada korban yang terkena bencana dengan cara menyumbang tenaga, bantuan komunikasi dan pengaturan di lokasi bencana.
Komentar
Posting Komentar