TENTANG CKC

CKC (CIPTA KOMUNIKASI CENTER)

---------------------------------------------------------------------------

Komunitas komunikasi Bandung dan sekitarnya yang bertujuan membantu memberi informasi  melalui frekwensi.

Berawal dari kepedulian dan rasa tanggung jawab membantu informasi komunikasi di Bandung dan sekitar dengan mempergunakan pesawat Handy talky  ( HT  )

Dipergunakan oleh : Para Linmas , Gober, Kelurahan, Kecamatan, para Ketua RW & RT, Tokoh Masyarakat, dll.

CKC  dibentuk tanggal 10 Oktober 2016

Falsafah
Kekeluargaan , kebersamaan

Visi
Membantu  menyampaikan program Pemerintah melalui komunikasi informasi dan sebaliknya.


Misi
1    Menjalin dan mempererat silaturahmi
2    Bertukar infomasi , situasi daerah Bandung dan sekitar
3.   Menjaga  daerah aman yang  kondusif

Moto
Daerah aman, hidup nyaman


  
Komunitas komunikasi Bandung dan sekitar
SEKRETARIAT
Jl. Cidurian Utara - Kiaracondong, Bandung


Komentar

  1. kalau mau jalur ckc apakah harus daftar dulu atau harus punya ID dari ckc mohon jawabannya dah lama saya mantau di jalur chanel ckc cuman ga berani untuk masuk ke jalur frekuensi ckc 🙏🙏🙏🙏

    BalasHapus
  2. apakah harus punya ID dari ckc dulu gimana caranya

    BalasHapus
  3. Kalo mau gabung gmn caranya...
    Terima kasih

    BalasHapus

Posting Komentar